Selasa, 21 Januari 2014

Jadwal dan Harga Tiket Kereta Api Serayu Malam Ekonomi

KA SERAYU MALAM (EKONOMI)

Kereta Api Serayu Malam merupakan Kereta Api Kelas Ekonomi yang melayani rute perjalanan Stasiun Jakarta Kota - Purwokerto PP dengan harga tiket Rp 35.000,-.

KA Serayu Malam merupakan salah satu KA ekonomi yang mengalami kenaikan harga tiket per tanggal 1 Januari 2015. Harga tiket per 1 Januari 2015 untuk perjalanan penuh Jakarta - Purwokerto mulai Rp 90.000,- hingga Rp 120.000,-. Untuk melakukan pengecekan harga terupdate KA Serayu Malam sesuai tanggal keberangkatan, sesuai stasiun awal dan sesuai stasiun tujuan sekaligus melakukan pemesanan tiket kereta api secara online sahabat-sahabat bisa langsung klik disini. Atau jika ingin mengetahui cara reservasi(pesan) tiket kereta api online, klik disini.

Bagi sahabat-sahabat yang meggunakan Smartphone baik smartphone android, blackberry ataupun i phone, Anda bisa download aplikasi KAI Acces untuk mempermudah dalam melakukan pengecekan sekaligus pemesanan tiket kereta api.

O ya agar saat dalam perjalanan tetap bisa online dengan gadget yang dibawanya, ada baiknya mempersiapkan portable charger / power bank agar bisa di recharge bila baterai gadgetnya habis. Misalnya COOLER MASTER Power Bank 5600mAh [C-2021-GGTP-SO] - Green atau PANASONIC Power Bank 2700mAh - White

Berikut adalah jadwal keberangkatan Kereta Api Serayu Malam yang mengacu pada Jadwal Perjalanan Kereta Api 2014 yang mulai berlaku tanggal 1 Juni 2014 :

JAKARTA KOTA - PURWOKERTO

Stasiun (Station) KA 216
Kedatangan (Arrival) Keberangkatan (Departure)
Jakarta Kota - 21.05
Purwakarta 22.38 22.43
Kiaracondong 00.14 00.30
Cibatu 01.35 01.42
Cipeundey 02.24 02.34
Tasikmalaya 03.20 03.27
Ciamis 04.00 04.02
Banjar 04.29 04.40
Sidareja 05.12 05.14
Kawunganten 05.30 05.32
Maos 06.01
Kroya 06.15 06.35
Purwokerto 07.13 -

PURWOKERTO - JAKARTA KOTA

Stasiun (Station) KA 215
Kedatangan (Arrival) Keberangkatan (Departure)
Purwokerto - 16.30
Kroya 16.59 17.15
Maos 17.30 17.34
Kawunganten 18.01 18.03
Sidareja 18.19 18.21
Banjar 18.53 19.10
Ciamis 19.53 19.55
Tasikmalaya 20.20 20.25
Ciawi 21.01 21.12
Cipeundeuy 21.59 22.11
Kiaracondong 23.58 00.20
Purwakarta 01.50 01.58
Bekasi 02.59 03.01
Jatinegara 03.16 03.18
Pasar Senen 03.27 03.29
Jakarta Kota 03.40 -

Untuk Jadwal Lengkap dan Harga Tiket Kereta Api, silahkan klik Jadwal Lengkap dan Harga Tiket Kereta Api

Ingin membuka Loket Pembayaran(PPOB) dan Mitra Penjualan Tiket Kereta Api? klik disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Harap berkomentar dengan kata kata yang baik dan sopan ya..:)